SISTEM INFORMASI REKOMENDASI PRODUK DENGAN PENDEKATAN CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT DI CV. XYZ

Main Article Content

Iqbal Aditya Pangestu
Gentisya Tri Mardiani

Abstract

Saat ini, CV XYZ menghadapi permasalahan yaitu sulit menentukan produk yang mungkin diminati oleh pelanggan dan akan ditawarkan kepada pelanggan. Hal ini dilakukan karena perusahaan ingin pelanggan tertarik melakukan pembelian tidak hanya membeli produk yang sama secara terus menerus. Diketahui bahwa saat ini, lebih dari 50% pada tiga bulan terakhir pelanggan membeli produk yang sama. Belum memiliki sistem penanganan keluhan yang dapat membantu proses penanganan keluhan secara langsung dan mengenai penyebaran informasi mengenai promo dan produk-produk yang dijual di CV. XYZ yang belum dapat menyebarkan secara luas Salah satu cara membantu perusahaan dalam menyelesaikan masalah tersebut yaitu dengan membangun sistem yang dapat membantu perusahaan dalam menentukan produk yang akan direkomendasikan, dalam hak ini dapat menggunakan metode Item Collaborative Filletering, dengan pendekatan Customer Relationship management (CRM) Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa sistem ini sudah membantu perusahaan dalam melakukan proses rekomendasi produk dengan pengiriman informasi rekomendasi melalui SMS, penyebaran informasi promosi dan produk melalui website, dan proses penanganan keluhan.

Article Details

Section

Articles

How to Cite

SISTEM INFORMASI REKOMENDASI PRODUK DENGAN PENDEKATAN CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT DI CV. XYZ. (2022). Komputa : Jurnal Ilmiah Komputer Dan Informatika, 10(2), 78-86. https://doi.org/10.34010/komputa.v10i2.6807

References

Mira Afrina,Ali Ibrahim, “Rancang Bangun Electronic Costumer Relationship Management (E-CRM) Sebagai Sistem Informasi Dalam Peningkatan Layanan Perpustakaan Digital Fakultas Ilmu Komputer Unsri,” Jurnal Sistem Informasi, 2013.
S. R. Nainggolan, “Peranan Sistem Informasi Mangement Dalam Organisasi,” Jurnal Sistem Informasi & Teknik Informatika, 2014.
M. A. A. I. Ovi Dwiyantini, “Penerapan Costumer Relationship Management (CRM) Berbasis Web (Studi Kasus Pada Sistem Informasi Pemasaran di Toko YEN-YEN),” 2012.
W. Santoso, “Costumer Relationship Management (CRM),” 2013.