aplikasi gerai layanan informasi kerja (glik) (studi kasus: dinas tenaga kerja dan transmigrasi provinsi jawa barat)
Abstract
Gerai layanan informasi kerja (glik) diluncurkan oleh dinas tenaga kerja dan transmigrasi (disnakertrans) provinsi jawa barat diharapkan dapat memberikan kemudahan baik bagi pencari kerja maupun tenaga kerja dalam memperoleh informasi ketenaga kerjaan. penyajian informasi lowongan pekerjaan di glik, pencari kerja harus mendatangi kantor glik terlebih dahulu untuk melihat dan memperoleh informasi lowongan pekerjaan, mengelola data profil perusahaan penyedia lowongan pekerjaan ,dan menghasilkan laporan data pencari kerja.aplikasi ini berbasis web dengan menggunakan program php dan mysql. metodekogi pengembangan perangkat lunak yang digunakan untuk aplikasi ini menggunakan metode waterfallDownloads
Published
2015-11-20
Issue
Section
Articles
License
Authors who publish articles in MAJALAH ILIMIAH UNIKOM agree to the following terms:
- Authors retain the copyright of the article and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under CC-BY-SA or The Creative Commons Attribution–ShareAlike License.
- Authors can enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) before and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
How to Cite
aplikasi gerai layanan informasi kerja (glik) (studi kasus: dinas tenaga kerja dan transmigrasi provinsi jawa barat). (2015). Majalah Ilmiah UNIKOM, 13(01). https://ojs.unikom.ac.id/index.php/jurnal-unikom/article/view/15