INTEGRASI PENERAPAN KONSEP CRM PADA BISNIS KULINER
Abstract
Pelayanan kepada pelanggan memegang peranan penting dalam memajukan perusahaan sehingga peningkatan pelayanan harus dilakukan secara tepat agar proses layanan dapat berjalan secara optimal. Maka dari itu, jika pela-yanan kepada pelanggan kurang memuaskan maka akan merugikan bagi pe-rusahaan itu sendiri maupun para pelanggan. Kesulitan dalam mempertahankan keberadaan pelanggan yang loyal dan meningkatkan jumlah pelannggan baru meupakan tantangan sendiri dalam mempertahankan bisnis kuliner. Integrasi konsep Customer Relationship Management (CRM) dengan memanfaatkan platform web dan mobile. Diharapkan hal ini dapat memberikan berbagai kemudahan dalam menjalin komunikasi yang terus-menerus dengan pelanggan. Implementasi konsep CRM dengan memanfaatkan berbagai platform diharapkan dapat mengakomodasi kebutuhan pelanggan dan perusahaan serta memberikan kemudahan dalam proses peningkatan pelayanan sehingga menjadi media informasi kepada pelanggan dengan biaya yang relatif lebih murah.
Keywords : Customer Relationship Management (CRM), Web, SMS
References
Mathouse, Edward, Calder. B.J., “Relationship Branding and CRM”, Tim Cal-kins, 2010.
Gunawan. F,, “Membuat Aplikasi SMS Gateway Server dan Client dengan Java dan PHP”, PT Elex media Komputindo, Jakarta,
Syafli., M, “Aplikasi Database dengan PHP 5”, Penerbit Andi, Yogjakarta 2011.
Riyanto, “Sistem informasi penjualan dengan PHP dan MySql”, Gava Media, Yogja-karta, 2011.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish articles in MAJALAH ILIMIAH UNIKOM agree to the following terms:
- Authors retain the copyright of the article and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under CC-BY-SA or The Creative Commons Attribution–ShareAlike License.
- Authors can enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) before and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).