DIPLOMASI DAN POLITIK LUAR NEGERI INDONESIA DALAM UPAYA MENGHADAPI MASALAH GLOBAL TERKAIT KELOMPOK MILITAN ISIS

Main Article Content

Faustina Tamisari

Abstract

Setelah peristiwa 9/11 yang merupakan suatu defining moment bagi awal mulanya ancaman tindakan terorisme yang berkembang saat ini, sudah banyak kiat-kiat yang dilakukan berbagai negara – termasuk Indonesia, untuk dapat mengehentikan tindakan tersebut. Tindakan teror ini sudah semakin berkembang dan meluas hingga Asia Tenggara. Sebagai negara yang masih terus berkembang, Indonesia memiliki kepentingan nasional, salah satunya adalah, untuk menjaga stabilitas kawasan Asia Tenggara – karena kestabilan kawasan ini menjadi salah satu faktor eksternal yang juga dapat mempengaruhi keamanan dan kestabilan nasional Indonesia itu sendiri. Menjaga stabilitas tersebut salah satunya adalah dengan melalui diplomasi soft power atau justru smart power untuk mencegah supaya nilai-nilai radikal kelompok ISIS tidak masuk dan menyebar luas di Indonesia. Pemerintah Indonesia perlu melihat dari segi persoalan strategis kebijakan luar negeri, bukan hanya dari segi domestik saja. Persiapan upaya preventif yang dilakukan Indonesia tidak hanya dalam domestik saja tetapi harus memperhatikan faktor eksternalnya juga melalui kebijakan luar negerinya.

Article Details

Section

Artikel

References

Amstutz, Mark R. 1995. International Conflict and Cooperation: An Introduction to World Politics. Dubuque: Brown and Benchmark.

Baldwin, David A. 1997. The Concept of Security. British International Studies Association.

Breuning, Marijke. 2007. Foreign Policy Analysis: A Comparative Indtroduction. New York: Palgrave MacMillan.

Buzan, Barry. 1991. People, States and Fear. New York: Harvester Wheatsheaf

Chomsky, Noam. 2006. Failed State: The Abuse of Power and the Assault on Democracy. New York: Metropolitan Books.

Crockatt, Richard. 1999. “The End of the Cold War†dalam John Baylis dan Steve Smith, The Globalization of World Politics. Oxford: Oxford University Press.

Holsti, K.J. 1992. International Politics: A Framework for Analysis. New Jersey: Prentice Hall Inc.

Piliang. 2004. Dalam Hendropriyono. 2009. “Terorisme Fundamentalis Kristen, Yahudi, Islam.†Jakarta: Kompas.

Plano, Jack dan Roy Olton. 1999. Kamus Hubungan Internasional. Bandung: Pustaka Abidin

Robertson, Ann E. 2007. Terrorism and Global Security. New York: Fact on File, INC

Stiglitz, Joseph E. dan Linda J. Bilmes. 2008. The Three Trillion Dollar: The True Cost of the Iraq Conflict. New York: WW Norton & Company,Inc.

Surya, Aelina. 2010. Praktik Diplomasi Terpilih Pada Masa Perang Dingin. Bandung: PT Kibar Internasional.

Suryokusumo, Sumaryo. 2004. Praktik Diplomasi. Jakarta: STIH "IBLAM

Viotti, Paul R. dan Mark V. Kauppi. 1997. International Relations and World Politics: Security Economy and Identity. Upper Saddle River: Prentice Hall.

Weaver, Ole. 2007. Still a Discipline After All These Debates? dalam Tim Dunne, Milja Kurki, dan Steve Smith (eds.) International Relations Theories, Discipline, and Diversity. Oxford University Press.

Wicaksana, I.G. Wahyu. 2007. Epistemologi Politik Luar Negeri: “A Guide to Theoryâ€. Global & Strategis.

William, Paul D. 2008. Security Studies: An Introduction. New York: Routledge

Winarno, Budi. 2014. Dinamika Isu-isu Global Kontemporer. Gejayan, Jogjakarta: CAPS (Center of Academic Publishing Service)

Al-Rasyid, Fauzan. 2016. “Lawan ISIS, NATO Ingin Kerjasama dengan Koalisis Islam,†dalam RBTH Indonesia 7 April 2016. Tersedia dalam: http://indonesia. rbth.com/news/2016/04/07/lawan-isis-nato-ingin-kerja-sama-dengan-koalisi-islam_582625.

Alvin, Silvanus. 2015. “JK: Ikut ISIS, Kewarganegaraan Hilang,†dalam Liputan6 18 Maret 2015. Tersedia dalam: http://news.liputan6.com/read/ 2193061/jk-ikut-isis-kewarganegaraan-hilang

BBC Indonesia. 2015. “Dewan Keamanan PBB Keluarkan Resolusi lawan ISIS,†dalam BBC Indonesia 21 November 2015. Tersedia dalam: http://www.bbc. com/indonesia/dunia/2015/11/151121_dunia_pbb_isis_resolusi

Gromico, Andrey. 2016. “Islam Moderat Dinilai Bisa Menangkal propaganda ISIS,†dalam Geotimes 28 Januari 2016, tersedia dalam: http://geotimes.co.id/ islam-moderat-dinilai-bisa-menangkal-propaganda-isis/

Humas Sekretariat Kabinet Republik Indonesia. 2014. Pada 25 September 2014. Tersedia dalam: http://setkab.go. id/menlu-penyelesaian-kasus-isis-harus-komprehensif/

History. 9/11 Attack. Tersedia: http://www. history.com/topics/9-11-attacks

Intelejen Indonesia. “Ini Dia Upaya Polri Cegah Bibit ISIS di Indonesia,†tersedia dalam: https://www.intelijen.co.id/ini-dia-upaya-polri-cegah-bibit-isis-di-indonesia/

Joel, Bang. 2015. “Indonesia Tolak Perang dengan Negara ISIS Secara Kekerasan,†tersedia dalam: https://www.idjoel.com/ indonesia-tolak-perang-dengan-negara-isis-dengan-kekerasan/

Marsudi, Retno L.P. 2015. “Diplomasi Indonesia akan Terkoneksi dengan Kepentingan Rakyat,†dalam Tabloid Diplomasi Februari 2015. Tersedia dalam: http://www.tabloiddiplomasi.org/ current-issue/210-4-articles-februari 2015/1827-diplomasi-indonesia-akan-terkoneksi-dengan-kepentingan-rakyat. html

Munir, Saiful. 2015. “Beberapa Upaya BNPT Bentengi Indonesia dari Ancaman ISIS,†dalam Sindonews 4 Desember 2015. Tersedia dalam: http://nasional. sindonews.com/read/1066861/14/beberapa-upaya-bnpt-bentengi-indonesia-dari-ancaman-isis-1449228539

Poland, James M. 2005. Understanding Terrorism: Groups, Strategies, and Response Second Edition. Pearson Education, Inc.: Prentice Hall. akses on-line tersedia dalam: http://wps. pearsoncustom.com/wps/media/objects/2520/2580827/CJ330_Ch01.pdf

Romadoni, Ahmad, 2016. “Komentar JK Soal 8 TKI di Korsel Terlibat ISIS,†dalam Liputan6, 24 Mei 2016. Tersedia dalam: http://news.liputan6.com/read/2514825/komentar-jk-soal-8-tki-di-korsel-terlibat-isis

Sukma, Rizal. 2003. “Keamanan Internasional Pasca 11 September 2001: Terorisme, Hegemoni AS dan Implikasi Regional†Makalah ini disampaikan pada Seminar Pembangunan Hukum Nasional VIII dengan Tema ‘Penegakan Hukum dalam Era Pembangunan Berkelanjutan’ yang diselenggarakan oleh Badan Pembinaan Hukum Nasional, Departemen Kehakiman dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia di Denpasar, 14-18 Juli 2003. Tersedia dalam: http:// www.lfip.org/english/pdf/bali-seminar/ keamanan%20Intl%20-%20rizal% 20sukma.pdf

Yani, Yanyan Mochamad. 2010. “Kemenangan Parta Demokrat dan Masa Depan Perang Global Melawan Terorisme,†tersedia dalam: http://pustaka. unpad.ac.id/wp-content/uploads/2010/06/ kemenangan_partai_demokrat_dan_masa_depan.pdf