Potensi Komik Web sebagai Media Edukasi Mental Health dan Self-Acceptance bagi Remaja Laki-laki di Indonesia
Isi Artikel Utama
Abstrak
Pemahaman mengenai gambaran diri atau citra tubuh seseorang sudah ada sejak dulu, namun hal-hal tersebut dianggap hanya berlaku bagi perempuan saja. Kenyataannya pada laki-laki juga dapat terpengaruh oleh pemikiran destruktif terhadap diri mereka. Seiring perkembangan teknologi melalui keberadaan media sosial dewasa ini, permasalahan terkait citra tubuh seseorang semakin kompleks yang dapat mempengaruhi pikiran dan pertumbuhan mental konsumen media tersebut, terutama bagi para remaja. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan metode glass box yang bertujuan untuk mengedukasi serta meningkatkan awareness terhadap isu body-positivity dan penerimaan diri remaja laki-laki melalui media komik web. Hasil pengumpulan dan analisis data menggunakan studi pustaka, survey, dan wawancara yang diolah menjadi ide landasan cerita. Adapun gaya gambar yang digunakan berupa ilustrasi ringan dan sederhana supaya mudah dipahami oleh pembaca. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa komik web ini dapat dijadikan media edukasi tentang penerimaan diri para remaja, khususnya laki-laki, supaya dapat berdamai dan menerima diri sendiri dengan segala kelebihan maupun kekurangan yang dimilikinya.
Rincian Artikel
Terbitan
Bagian
Penulis yang menerbitkan artikel di jurnal DIVAGATRA setuju dengan persyaratan berikut:
- Penulis memegang hak cipta artikel dan memberikan hak jurnal untuk publikasi pertama dengan karya yang dilisensikan secara bersamaan di bawah CC-BY-SA atau The Creative Commons Attribution–ShareAlike License.
- Penulis dapat membuat pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi jurnal yang diterbitkan dari karya tersebut (misalnya, memposting artikel ke penyimpanan institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan atas publikasi awalnya di jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting karya tulisan mereka secara daring (misalnya, di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat mengarah pada pertukaran yang produktif, serta kutipan yang lebih awal dan lebih besar dari karya yang diterbitkan (Lihat The Effect of Open Access).
Cara Mengutip
Referensi
Arindita, R. (2020). #BodyProudMums: Promoting Body Positivity through Brand Storytelling on Social Media. Ultimacomm: Jurnal Ilmu Komunikasi, 12(2), 319-341. https://doi.org/https://doi.org/10.31937/ultimacomm.v12i2.1321.
Aryani, Dewi Isma. (2021a). KOMODIFIKASI FIGUR IDEAL PEREMPUAN KOREA SELATAN DALAM IKLAN PRODUK INDONESIA, dalam bookchapter Perempuan: Perempuan dan Media Volume 1(1), 87-100. Banda Aceh: SYIAH KUALA UNIVERSITY PRESS.
Aryani, Dewi Isma. (2021b). Menguak Karakter dan Visualisasi Eevee dalam Franchise Pokemon. Banyumas: Amerta Media.
Booker, C. (2006). The Seven Basic Plots: Why We Tell Stories (1st edition). USA: Continuum.
Creswell, J. W. (2016). Research Design Pendekatan Metode Kualitatif, Kuantitatif, dan Campuran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Darmawan, Hikmat. (2012). How To Draw Comics, Menurut Para Master Komik Dunia. Yogyakarta: Plotpoint.
Eisner, Will. (2000). Comic & Sequential Art. Tamarac, Florida: Poorhouse Press.
Evan, D.M., Natanael, I.N., Aryani, D.I. (2022). Perancangan Konten Digital Edukasi Tentang Anti “Food Waste” Melalui Video Animasi. dekave: Jurnal Desain Komunikasi Visual 12(3), 235-246. DOI : https://doi.org/10.24036/dekave.v12i3.117939.
Gimon, N.K., Malonda, N. S.H., Punuh, M.I. (2020). GAMBARAN STRES DAN BODY IMAGE PADA MAHASISWA SEMESTER VI FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SAM RATULANGI SELAMA MASA PANDEMI COVID-19. Kesmas: Jurnal Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi, 9(6), 17-26.
Hadi, S., & Mansoor, A. (2021). Comic Studies THE POTENTIAL OF WAYANG RAMAYANA R.A KOSASIH COMICS AS A MEDIA (KOMPLEMENTER) OF JUNIOR HIGH SCHOOL LEARNING IN CENTRAL JAVA. Demandia : Jurnal Desain Komunikasi Visual, Manajemen Desain, Dan Periklanan, 6(2), 317-342. doi:10.25124/demandia.v6i2.3623.
Larasati, Dyah. (2022). Psikologi klinis tentang kesehatan mental pada remaja (wawancara pribadi, 20 Oktober 2022).
Nurvita, V., Handayani, M.M. (2015). Hubungan Antara Self-esteem dengan Body Image pada Remaja Awal yang Mengalami Obesitas. Jurnal Psikologi Klinis dan Kesehatan Mental 4(1), 41-49.
Pertiwi, V., Balgis, B., Mashuri, Y. A. (2020) The influence of body image and gender in adolescent obesity. Health Science Journal of Indonesia, 11(1), 22-26. https://doi.org/10.22435/hsji.v11i1.3068.
Pramana, T. C. (2015). Pengembangan Media Komik Sebagai Bahan Ajar IPA Materi Hubungan Sumber Daya Alam Dengan Lingkungan Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Pendowoharjo Sleman (laporan skripsi). Yogyakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Yogyakarta.
Rafisna, Zevica. (2020). “Apa Itu Body Positivity?”, diakses dari: https://yayasanpulih.org/2020/08/apa-itu-body-positivity/, pada 17 Februari 2022.
Rizqi, N. A., & Albar, D. (2023). Desain Komik Etika Sosial dalam Lingkungan Budaya Masyarakat Kampung Adat Cireundeu. DIVAGATRA - Jurnal Penelitian Mahasiswa Desain, 3(1), 51-70. https://doi.org/10.34010/divagatra.v3i1.9654.
Scott, McCloud. (2001). Understanding Comics. Jakarta: Penerbit KPG (Kepustakaan Populer Gramedia).
Scott, McCloud. (2008). Reinventing Comics. Jakarta: Penerbit KPG (Kepustakaan Populer Gramedia).
Usman, M. (2021). MOTION GRAPHIC WASPADA PENYEBARAN HOAX DI SOSIAL MEDIA. DEKAVE, 11(3), 303-311. DOI : https://doi.org/10.24036/dekave.v11i3.114590.
Wahyudi, L., Kalbuadi, G., & Pertiwi, E. (2022). PERANCANGAN ANIMASI 3D IKLAN LAYANAN MASYARAKAT KAMPANYE SOSIAL VAKSINASI COVID-19 DI BANYUMAS. Demandia : Jurnal Desain Komunikasi Visual, Manajemen Desain, Dan Periklanan, 7(2), 181-202. doi:10.25124/demandia.v7i2.4595.
Yusuf, Muhammad. (2021). “Pakar psikologi sebut usia remaja rentan mengalami masalah kejiwaan”, diakses dari: https://www.antaranews.com/berita/2415953/pakar-psikologi-sebut-usia-remaja-rentan-mengalami-masalah-kejiwaan, pada 13 Oktober 2022.